Karesidenan.com sebagai media yang kredibel dan independen sejak 2014 kembali membuat survei online pada tahun 2022.
Survei online 2022 kali ini lebih mengarah kepada beberapa tokoh yang dianggap berpeluang menjadi kandidat calon Wakil Bupati Pati mendatang.
Beberapa nama tokoh yang masuk dalam bursa survei diambil berdasarkan isu yang berkembang dan hangat di masyarakat Kabupaten Pati.
Mulai dari kalangan petinggi partai, tokoh politik, pengusaha hingga tokoh masyarakat yang mempunyai pengaruh kuat.
Berikut daftar nama tokoh sementara yang berpeluang menjadi kandidat calon Wakil Bupati Pati di periode selanjutnya:
1. Endah Sri Wahyuningati (Anggota DPRD Pati fraksi Golkar dan Ketua DPC Golkar Pati);
2. Yeti Kristianti (Anggota DPRD Pati fraksi Gerindra);